KOMPOSISI PLASMA
KOMPOSISI PLASMA
Plasma merupakan larutan berair mengandung substansia dgn berat molekul kecil/besar 10% dari plasmanya
Plasma protein (7%) dari volume &
Garam anorganik (0,9%)
Senyawa organik (10%) :
asam amino
vitamin
hormon
lipoprotein, dsb.
Hematokrit merupakan perkiraan volume eritrosit padat per satuan volume darah.
Normal = 40 – 50 % pd pria dewasa
35 – 45 % pd wanita dewasa
Protein plasma utama:
-Albumin : komponen utama & berperan utama dalam mempertahankan tekanan osmosis darah
-Alfa, beta, gama globulin : Zat anti disebut imunoglobulin
-Lipoprotein
-Prothrombin
-Fibrinogen : Untuk pembentukan fibrin pada tahap akhir pembekuan
ERITROSIT
Dibatasi membran plasma yg merupakan kompleks lipoprotein.
Cytoskeletal (Jala granular vertikal & filamentosa horizontal) terdiri dari protein kontraktil “khusus” yaitu spektrin (mampu memelihara bentuk bikonkaf, memungkinkan pengaliran O2 dan CO secara efisien).
Eritrosit merupakan senyawa kimia = karbohidrat, lipid & kompleks protien koloid, terutama hemoglobin.
Bentuk
Cakram bikonkaf
Tidak berinti
Bentuk bermacam-macam: poikilositosis.
Contoh: Target cell & Sickle cell.
Menjelaskan bagian penyusun darah.
Bagian seluler.
Bagian zat antar sel/plasma darah.
Menjelaskan sifat fisik eritrosit serta fungsinya.
Menjelaskan sifat fisik leukosit serta fungsinya.
Menjelaskan sifat fisik keping darah serta fungsinya.
(Menjelaskan cara pembuatan sediaan hapus darah).
Menjelaskan dasar pembagian jaringan hemopoesis.
Menjelaskan umur sel-sel darah.
Menjelaskan hubungan antara sel darah dengan jaringan penyambung: perkembangan dan potensialnya.
Mampu menetapkan sel-sel darah:
Eritrosit
Retikulosit
Leukosit
Keping-keping darah
(Mampu membuat sediaan hapus darah dan pewarnaannya).
SELENGKAPNYA:
DOWNLOAD: seldarah.ppt
Search
Categories
- Cardiovascular (8)
- Case (38)
- Dermatology (3)
- Disease (37)
- Endokrin (3)
- Etika Kedokteran (3)
- Geriatri (5)
- Hematology (8)
- Hepatologi (5)
- Imunologi (3)
- Infection Disease (5)
- Mikrobiologi (4)
- Neurology (7)
- Opthalmologi (2)
- Parasitologi (2)
- Patologi Klinik (6)
- Pediatric (4)
- Psikiatri (2)
- Reproduksi (3)
- Respiratory (5)
- Siklus Hidup (8)
- THT (3)